Cari Artikel di Blog ini

Selamat Datang di Website PA-DKI Plus

Website/Weblog PA-DKI Plus adalah pengembangan dari Milis PA-DKI yang sejak tahun 2000 sudah berdiri dan cukup hot dalam berdiskusi. Website ini dikembangkan dengan tujuan untuk menyediakan sumber-sumber maupun bahan-bahan bacaan yang berguna bagi para Pemuda Advent DKI, maupun penyediaan dokumen-dokumen penting Kepemudaan, termasuk foto-foto kegiatan pemuda.

PA DKI Plus adalah singkatan dari Pemuda Advent DKI Jakarta & Sekitarnya. "Plus" nya sendiri bisa berarti banyak. Yang pertama plus dalam arti usia, website dan milis PA-DKI seperti kita ketahui, tidak terbatas hanya untuk para orang muda, namun juga pada mereka yang berjiwa muda. Plus yang kedua tentunya dari segi geografi. Website dan milis PA-DKI terbuka untuk semua orang muda dan yang berjiwa muda di seluruh dunia, tidak hanya di DKI Jakarta.

Terima kasih banyak atas kunjungan Anda. Pihak moderator dengan senang hati menerima kiriman artikel rohani, sumber-sumber penting bagi Kepemudaan, berita-berita dari jemaat Anda, beserta gambar-gambarnya. Kirim kan saja ke email: admin@jakartaadventist.org, setelah disunting berita atau artikel Anda akan terpublish di Weblog ini.

Satu yang terakhir namun tetap penting, Milis dan Weblog PA-DKI adalah resmi di bawah naungan Direktur Pemuda Advent Konferens DKI Jakarta & Sekitarnya yang sekarang diemban oleh Pdt. Daniel Rampen.

Salam Pemuda,
Moderator

Friday, November 14, 2008

Who's Your Daddy?

Para pembaca Padki yang budiman, artikel motivasi kali ini ditulis dalam bahasa Inggris. Bagi yang belum menguasai sepenuhnya, kesempatan mengambil kamus dan belajar mengerti artikel kisah nyata ini, sangat memotivasi! GBU All.

Who's Your Daddy?

A seminary professor was vacationing with his wife in Gatlinburg, Tennessee.

One morning, they were eating breakfast at a little restaurant, hopingto enjoy a quiet, family meal. While they were waiting for their food,they noticed a distinguished looking, white-haired man moving from tableto table, visiting with the guests.

The professor leaned over and whispered to his wife, "I hope he doesn'tcome over here." But sure enough, the man did come over to their table.

"Where are you folks from?" he asked in a friendly voice.

"Oklahoma," they answered.

"Great to have you here in Tennessee", the stranger said.

"What do you do for a living?'

"I teach at a seminary," he replied.

"Oh, so you teach preachers how to preach, do you?

Well, I've got a really great story for you.

"And with that, the gentleman pulled up a chair and sat down at the table with the couple.

The professor groaned and thought to himself, "Great... Just what I need ... another preacher story!"'

The man started, "See that mountain over there? (pointing out the restaurant window). Not far from the base of that mountain, there was a boy born to an unwed mother. He had a hard time growing up, because every place he went, he was always asked the same question... "Hey boy, Who's your daddy? Whether he was at school, in the grocery storeor drug store, people would ask the same question... "Who's your daddy?

He would hide at recess and lunchtime from other students. He would avoid going into stores because that question hurt him so bad. When he was about 12 years old, a new preacher came to his church. He would always go in late and slip out early to avoid hearing the question, "Who's your daddy?"

But one day, the new preacher said the benediction so fast that he gotcaught and had to walk out with the crowd. Just about the time he got to the back door, the new preacher, not knowing anything about him, put his hand on his shoulder and asked him,

"Son, who's your daddy?"

The whole church got deathly quiet. He could feel every eye in the church looking at him.

Now everyone would finally know the answer to the question, "Who's your daddy?"

This new preacher, though, sensed the situation around him and using discernment that only the Holy Spirit could give, said the following to that scared little boy..

"Wait a minute! I know who you are! I see the family resemblance now, You are a child of God."

With that he patted the boy on his shoulder and said,

"Boy, you've got a great inheritance. Go and claim it."

With that, the boy smiled for the first time in a long time and walked out the door a changed person. He was never the same again.

Whenever anybody asked him, "Who's your Daddy?" he'd just tell them,

"I'm a Child of God."

The distinguished gentleman got up from the table and said,

"Isn't that a great story?"

The professor responded that it really was a great story! As the man turned to leave, he said,

"You know, if that new preacher hadn't told me that I was one of God's children I probably never would have amounted to anything!" And he walked away.

The seminary professor and his wife were stunned. He called the waitress over & asked her,

"Do you know who that man was -- the one who just leftthat was sitting at our table?' The waitress grinned and said,

"Of course. Everybody here knows him.That's Ben Hooper. He's governor of Tennessee !'

Someone in your life today needs a reminder that they're one of God's children!

"The grass withers and the flowers fall, but the word of God stands forever."~~Isaiah 40:8

YOU'RE ONE OF GOD'S CHILDREN!!! HAVE A BLESSED DAY!

No comments:

ARTIKEL: Bagaimana Berkhotbah

BAGAIMANA BERKOTBAH DENGAN PENUH KUASA?

 

Bahan pelajaran asli dari Pdt. Andreas Samudera.  Disadur dan diadaptasi dan diperkembangkan oleh Pdt. Sammy Lee

 

victoryglobalvision@gmail.com

 

Bahan ‘Bagaimana Berkhotbah’ ini dipersiapkan untuk melatih pekerja-pekerja Rumah Doa segala Bangsa agar mereka mampu berkhotbah dengan penuh kuasa.  Disini diberikan syarat-syarat dan kaidah-kaidah yang perlu diketahui dan dijiwai oleh seorang yang ingin menjadi pengkhotbah yang berkuasa.  Bahan ini masih merupakan garis besar saja yang masih perlu diuraikan secara lebih luas dan ditambahi dengan contoh-contoh pendek agar lebih jelas. Namun bagi mereka yang ingin mempergunakannya sebagai bahan latihan bagi pekerja gereja Tuhan, anda dapat mempergunakannya dengan menambahkan inovasi sendiri.

 

Bahan ini dibagikan  dalam 4 bagian yang dibawakan selama 4 sesi, menjadi semacam kursus dengan praktek langsung pada setiap sesinya. Peserta dapat dibagi dalam kelompok-kelompok 4 orang atau sebanyak-banyaknya 6 orang. Pada setiap sesi peserta diberi waktu 10 sampai 15 menit untuk praktek berkhotbah secara bergilir, sementara yang lain mengisi daftar penilaian terhadap pembicara. Hasil penilaian ini diberikan langsung kepada pembicara agar ia tahu apa pendapat orang lain terhadap penyampaiannya.

 

Anda boleh memakai bahan ini dengan bebas, dengan syarat anda mau sekedar memberitahukan kami dengan singkat ke alamat e-mail: victoryglobalvision@gmail.com

 

Juga kami meminta pendapat dan saran anda bila anda telah memakainya, agar kami dapat memperbaiki untuk penggunaan yang lebih baik dikemudian hari.

Artikel Selengkapnya